Cara Mengutip Jurnal dengan Baik dan Benar
Dalam proses pembuatan karya tulis seperti skripsi atau thesis, tentunya harus didukung dengan penelitian yang relevan, valid, dan teruji kebenarannya. Terkadang data pendukung skripsi ini didapatkan dengan mengutip dari jurnal. Namun cara mengutip jurnal ini harus dilakukan dengan benar. Cara Mengutip Sebuah Jurnal yang Benar Apakah Skripsi boleh mengutip dari jurnal? Tentu saja boleh, namun […]