Jurnal DOAJ Bahasa Indonesia

Bagi kamu yang sedang mencari referensi mengenai beberapa jurnal DOAJ Bahasa Indonesia yang terupdate saat ini, yuk simak sampai habis!

The Directory of Open Access Journals (DOAJ) adalah situs web yang menampung daftar jurnal akses terbuka yang dikuratori oleh komunitas, dikelola oleh Infrastructure Services for Open Access (IS4OA). DOAJ diluncurkan pada tahun 2003 dengan 300 jurnal akses terbuka. Saat ini, database independen ini berisi lebih dari 16.500 jurnal akses terbuka peer-review yang mencakup semua bidang sains, teknologi, kedokteran, ilmu sosial, seni, dan humaniora. Jurnal akses terbuka dari semua negara dan dalam semua bahasa dipersilakan untuk mendaftar.

Baca Juga : Cara Melihat H Index Scopus

DOAJ adalah organisasi nirlaba independen yang dikelola oleh Infrastructure Services for Open Access C.I.C. (IS4OA), sebuah perusahaan kepentingan komunitas yang berbasis di Inggris. DOAJ bergantung sepenuhnya pada sumbangan sukarela dari para pendukung dan sponsornya. Baik DOAJ maupun IS4OA tidak menerima hibah atau pendanaan dari sumber lain mana pun. DOAJ didukung secara finansial oleh banyak perpustakaan, penerbit, dan organisasi serupa lainnya. Mendukung DOAJ menunjukkan komitmen yang kuat untuk membuka akses dan infrastruktur yang mendukungnya. DOAJ memiliki misi untuk meningkatkan visibilitas, aksesibilitas, reputasi, penggunaan dan dampak kualitas, peer-review, akses terbuka jurnal penelitian ilmiah secara global, terlepas dari disiplin, geografi atau bahasa.

Sesuai dengan namanya, Directory of Open Access Journals (DOAJ) menyediakan sumber-sumber bacaan dan referensi berupa jurnal dan artikel jurnal yang dapat diakses secara terbuka (open access) sehingga kita tidak perlu membeli untuk membaca artikel jurnal tersebut. Hingga saat ini (29 Oktober 2021) DOAJ telah memiliki artikel jurnal dengan 80 bahasa dari 129 negara dan 6,697,871 artikel jurnal.

Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!

Ingin Tahu Info Publikasi jurnal DOAJ Cepat Terbit? Simak Poin Paling Bawah Yah!

17+ Daftar Jurnal DOAJ Bahasa Indonesia Yang Terbaru

Daftar Jurnal DOAJ Bahasa Indonesia Yang Terbaru

Nah, pada bagian ini kami akan memberikanmu beberapa daftar jurnal DOAJ Bahasa Indonesia yang bisa kamu jadikan referensi.

Baca Juga : Jurnal Scopus Cepat Terbit

Adapun daftarnya kami sajikan melalui Tabel di bawah ini :

NONama JurnalScope
1EstetikLanguage and Literature
2Kembara: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan PengajarannyaLanguage and Literature
3Dialektika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
4Aksis: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
5Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia MetalinguaLanguage and Literature
6Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
7Fon Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
8BASINDO: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, dan PembelajarannyaLanguage and Literature
9JP-BSI (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia)Language and Literature
10Deiksis: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
11Klitika: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
12Imajeri: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
13Francisola: Revue Indonésienne de la Langue et la Littérature FrançaisesLanguage and Literature
14Jurnal Gramatika: Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
15Jurnal Edukasi Khatulistiwa: Pembelajaran Bahasa dan Sastra IndonesiaLanguage and Literature
16Jurnal Pena IndonesiaLanguage and Literature
17Diglosia Jurnal kajian bahasa, sastra, dan pengajarannyaLanguage and Literature

Tempat Publikasi Jurnal DOAJ Mudah Terbit [Fast Track]

Publikasi Jurnal DOAJ

Kami sangat mengetahui kebutuhanmu akan publikasi jurnal yang mudah dan bisa terbit dalam waktu yang dekat.

Memang, saat ini cukup sulit untuk menemukan publisher jurnal yang bisa terbit dalam waktu yang dekat.

Tapi kamu tidak perlu khawatir, kami hadir untuk menjadi solusi terbaik untukmu!

Kami (Ridwan Institute) merupakan satu-satunya lembaga publikasi jurnal yang sudah berbadan hukum yang mengelola lebih dari 12 jurnal, dan beberapa diantaranya sudah terindeks oleh Sinta & Scopus.

Dan kabar baiknya, belum lama ini salah satu Jurnal (Journal of Sosial Science) yang kami kelola sudah berhasil terindeks oleh DOAJ.

Tentu saja ini juga merupakan kabar baik untuk rekan-rekan sekalian.

Kini, kamu bisa mempublikasikan naskah jurnalmu di Journal of Sosial Science milik kami yang sudah terindeks DOAJ.

Khusus bagi kamu pengunjung web Ridwan Institute, kami siap mendampingi naskahmu sampai benar-benar sesuai dan bisa terbit cepat di jurnal Journal of Sosial Science.

Ingin Publikasi Jurnal Terindeks DOAJ Cepat Terbit? Yuk Konsultasi Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah ini.

Kesimpulan

Nah, cukup sekian saja pembahasan yang bisa kami sampaikan terkait kumpulan dan daftar Jurnal DOAJ Bahasa Indonesia yang semoga bisa berguna dan bermanfaat bagi rekan-rekan semua. Terimakasih!

Baca Juga : Jurnal Scopus Cepat Terbit


FAQ

Apa Yang Dimaksud Dengan DOAJ?

The Directory of Open Access Journals (DOAJ) adalah situs web yang menampung daftar jurnal akses terbuka yang dikuratori oleh komunitas

Apa Saja Keuntungan Jurnal Terindeks Di DOAJ?

Meningkatkan nilai akreditasi jurnal ilmiah > Perolehan angka kredit maksimal 20 kum > Meningkatkan traffic kunjungan ke website jurnal

Bagaimana Cara Mencari Jurnal Di DOAJ?

Nah, untuk cara lengkapnya kamu bisa cek artikel ini “cara mencari jurnal di DOAJ”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like

Head Office Greenland Sendang Residence No. E-06, Sendang, Kec. Sumber, Cirebon, Jawa Barat 45611 Customer Support 0852-1341-2727

Attention!

Mau Skillmu Makin Jago dan Karirmu Melesat? Yuk, Gunakan Jasa Sertifikasi Profesi di Ditekindo Sekarang Juga!