Cara Membuat Jurnal Internasional

Kali ini kami akan membahas mengenai Cara Membuat Jurnal Internasional yang masih dipertanyakan oleh banyak orang.
Jurnal internasional sendiri secara urut di mulai dari judul hingga referensi, jurnal ini juga memiliki struktur yang baku.

Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!


Apa Itu Jurnal Internasional?

Apa Itu Jurnal Internasional?


Jurnal internasional sendiri merupakan terbitan jurnal yang dilakukan pihak internasional. Dan jurnal-jurnal ini juga ada yang bereputasi dan ada juga yang tidak
Dan untuk mencirikan bahwasannya jurnal itu jurnal yang bereputasi kalian bisa melihat dari indexnya, jurnal yang bereputasi berada dalam data base yang bereputasijuga seperti scopus
Publikasi jurnal ini sangat lah penting karena ini merupakan salah satu syarat wajib kelulusan yang harus dipenuhi saat menempuh pendidikan pascasarjana.
Selain itu ada juga faktor-faktor yang bisa membuat jurnal internasional sulit untuk ditembus seperti penulisan yang rumit, antrian dari penulis jurnal negara lain, dan juga reviewer yang cenderung lebih perfeksionis.
Maka dari itu kami akan membahas Cara Membuat Jurnal Internasional beserta struktur-struktur yang harus kalian pahami untuk membuat sebuah jurnal internasional

Struktur Jurnal Internasional

Struktur Jurnal Internasional


Berikut ini adalah struktur atau susunan penulisan dari jurnal internasional yang harus kamu penuhi, sebagai berikut:

  • Title
  • Authors
  • Affiliation
  • Abstract
  • Introduction
  • Materials and Method
  • Result
  • Discussion
  • Conclusion
  • Acknowledgements
  • References

Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!

Baca Juga: Tingkatan Jurnal Internasional


8+ Cara Membuat Jurnal Internasional Yang Baik Dan Benar

Cara Membuat Jurnal Internasional Yang Baik Dan Benar


Nah dibagain ini kami akan membahas inti dari pembahasan kali ini, berikut kami lampirkan caranya:

1. Tentukan Tema Penelitian

Langkah pertama yakni dengan menentukan tema dari penelitian. Dalam hal ini sangatlah penting Karena hal ini bisa menjadi acuan agar jurnal milikmu dibaca oleh banyak orang
Kamu bisa mencoba untuk memilih tema yang sedang hangat-hangatnya akan tetapi masih relavan dengan bidang ilmu yang kalian benar-benar kuasai dan tentunya tema ini harus ada unsur kebaruan agar selalu update

2. Relevan dengan Bidang Keilmuan

Dalam proses pencarian sebauh referensi kamu anjurkan agar tidak asal-asalan, karena kalian harus terlebih dahulu untuk menyesuaikannya dengan bidang keilmuan yang kalian kuasai
Dengan begitu hal ini bisa meminimalisir terjadinya gagal di pertengahan jalan, karena relavan maka jurnal tersebut akan dianggap kompeten di bidang tersebut.

3. Buat Reviewer Terpikat

Tentunya dalam penulisan sebuah jurnal harus sesuai dengan yang diinginkan oleh para pembaca. Maka dari itu hal ini sangat penting untuk dilakukan
Ada juga yang dimana dalam menggunakan reverensi dari penelitian dari pembaca tapi masih sesuai dengan bidang ilmu yang kamu kuasai

4. Pakai Alat Supaya Tidak Human Error

Dalam pembuatan jurnal juga diusahakan untuk sesuai dengan panduan penelitian yang berlaku agar memudahkan dalam proses penerbitan
Dan juga sebisa mungkin untuk menghindari sebuah kesalahan yang diakibatkan oleh human error.
Seperti typo, salah tata bahasa, salah dalam penyusunan bagian jurnal, dan lain-lain.

5. Menghindari Plagiat

Nah hal yang satu ini wajib kalian hindari di dunia akademik, karena hal yang satu ini bisa membawa kerugian bagi diri sendiri dan orang lain

6. Menyusun Daftar Pustaka

Dalam penulisan daftar juga tidak kalah penting yang dimana kamu harus cermat dan sesuai dengan aturan yang berlaku, dalam sebuah penulisan
Tapi tenang saja kamu bisa coba untuk menggunakan aplikasi khusus yang bisa digunakan untuk penyusunan agar bisa terhindar dari human error.

7. Susun Persembahan

Di bagian ini kalian bisa menyampaikan ucapan terima kasih dan mengapresiasi bantuan dari semua pihak yang telah kamu terima
Dan bagian ini bisa kamu letakan di bagian akhir jurnal, yang pastinya hal ini juga sangat penting untuk ada

8. Pembayaran

Jika sudah menerima LoA Letter of Acceptance dari hasil jurnal yang kalian sudah susun, yang biasanya juga di dalam tersebut akan ada invoice.
Maka kamu sudah bisa melakukan pembayaran, dna untuk pembayarannya sendiri menggunakan mata uang negara asal ataupun bisa juga memakai dollar Amerika sebagai pembayaran

Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!

Kesimpulan

Tadi adalah sedikit pembahasan mengenai Cara Membuat Jurnal Internasional yang wajib kamu ketahui. Dan apabila kamu merasa belum terlalu paham mengenai pembahasan kali ini kamu bisa bertanya dikolom komentar dibawah.
Semoga pembahasan kami kali ini bisa membantu rekan-rekan diluaran sana yang masih kebingungan mengenai Cara Membuat Jurnal Internasional. Terimakasih.


FAQ

Jurnal internasional itu seperti apa?

Secara sederhana, jurnal internasional adalah kumpulan artikel ilmiah yang ditulis dalam bahasa internasional

Jurnal ISSN itu apa?

Nomor ISSN adalah nomor unik untuk setiap judul terbitan berseri . Untuk pengajuan nomor baru ISSN diberikan pada edisi terbitan yang sedang dalam proses dan yang akan terbit.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like

Head Office Greenland Sendang Residence No. E-06, Sendang, Kec. Sumber, Cirebon, Jawa Barat 45611 Customer Support 0852-1341-2727

Attention!

Mau Skillmu Makin Jago dan Karirmu Melesat? Yuk, Gunakan Jasa Sertifikasi Profesi di Ditekindo Sekarang Juga!